AMP Milik PT. Aceh Lintas Sumatera di Serafon Lounching Perdana 6.088 Km
Simeulue ,Aktual News-PT. Aceh Lintas Sumatera sebagai pemilik perusahaan Asphalt Mixing Plant (AMP) Serafon lakukan lounching dan pengaspalan perdana dilakukan di Serafon Kecamatan Alafan sepanjang 3.407 Km di lewak hulu dan 2.681 Km di lhok pauh dengan total panjang 6.088 Km. Misran Idris sebagai General Superfesor (GM) pada AMP tersebut menjelaskan bahwa kegiatan mereka untuk pertama lounching tersebut bersumber dari APBA sekitar Rp. 23 Milyar, tambahnya di Alafan (18/12). "Untuk kegiatan telah dimulai kemarin sepanjang 800 M di lewak hulu" Menurut pengamatan awak media lokasi AMP yang berdekatan dengan bibir pantai tersebut tampak belum ada pagar pengaman sehingga rentan terhadap keselamatan karena anak-anak masih bebas berkeliaran, "Misran idris menegaskan pihak mereka akan membuat pagar pengaman, tutupnya" Sementar Ketua Lembaga Penyelamat Lingkungan Hidup Kawasan Laut Hutan dan Industri (LPLHI-KLHI) DPD Kabupaten Simeulue, 'Andre.S' bersama Sekretaris 'Fansu.H' melihat letak tempat perusahaan tersebut, pihaknya akan mengkaji lebih lanjut. Terkait dengan pengaspalan perdana mereka, menurut Andre tampak sudah bagus, walupun ada kemungkinan penggunaan material jenis karang dan batu laut pada Klas C nya, tetapi bisa jadi itu bukan bagian dari kontrak mereka, tutupnya. [ Red/Akt-24/HS ] Aktual News
Sumber: