Dampak yang Dialami Kelompok Rentan Dalam Pelayanan Adminduk dan Hak Memilih Dalam Pemilu 2024

Dampak yang Dialami Kelompok Rentan Dalam Pelayanan Adminduk dan Hak Memilih Dalam Pemilu 2024

--

Pengurusan dokumen kependudukan yang masih dikhawatirkan oleh masyarakat transgender, yang menjadi pemulung, tinggal di jalanan, dan orang yang haru keluar dari rumah tahanan yang tidak memiliki dokumen karena satu dan lain halnya.

BACA JUGA:PT Pertamina Patra Niaga Sumbagut Lakukan Pelatihan APAR

Anak Dwi Kewarganegaraan Terbatas yang berulang tahun dalam rentang satu bulan sebelum pemilihan umum 2024 dan ingin memilih, tidak dapat memilih karena kartu identitas anaknya masih berwarna pink meskipun sudah lewat 17 tahun, WNA yang naturalisasi dibulan Oktober 2023 masih ada yang tidak bisa memilih di pemilu 2024.

Materi disampaikan oleh Nurul Amalia dari Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem), Dr. Handayani Ningrum S E, M.Si dan Edi Setiawan dari Institut Kewarganegara Indonesia (IKI).***

Sumber: