SDN Kota Paris Melaksanakan Kegiatan Akhir Tahun, Kenaikan Kelas dan Perpisahan Tahun 2023

SDN Kota Paris Melaksanakan Kegiatan Akhir Tahun, Kenaikan Kelas dan Perpisahan Tahun 2023

Sukabumi, AktualNews - Semua Murid dan wali murid serta para guru melaksanakan kegiatan dengan penuh sukaria dan antusias, Kota Sukabumi, Kamis (22/06/23). Dian Firmansyah S.Pd selaku ketua panitia mempaparkan ke Awak Media PWDPI, alhamdulillah kita semua bisa melaksanakan kegiatan ini dengan penuh sukaria dan dan gebyar, kegiatan ini tak luput hasil dari pada kerja sama dewan kelas, komite orang tua murid beserta jajaran masyarakat, kita semua kompak sehingga kegiatan ini bisa terwujud tecapai sesuai dengan yg kita harapkan," ujar Dian. Albert sunandar selaku komite sekolah menambahkan biliau mengucapkan banyak-banyak terima kasih kepada para Guru dan Kepala Sekolah atas terlaksananya kegiatan ini,dan berjalan sangat lancar dan sukses, saya juga meng'apresiasi kepada semua kepanitian, saya atas nama wali orang tua murid mengucapkan banyak terimakasih," singkatnya. Saya berharap, untuk peserta yang lulus berjumlah 27 Siswa/Siswi semoga kelak di Sekolah lanjutannya bisa membawa nama baik Sekolah SDN Kota Paris ke jenjang jenjang berikutnya,dan saya doakan untuk semua murid yang masih duduk di SDN ini bisa giat lagi dalam belajar agar jadi anak pintar dan berprestasi, adapun unutuk nama besar kota paris mudah mudahan kota paris bisa bertambah jumlah siswanya karna dari tahun Ketahun alhamdulillah kota paris selalu bertambah meskioun sekolah nya ada di dalam lingkungan," ucapnya. Harapannya kalau melihat dari sisi kualitas Sekolah sama, tapi mudah-mudahan masyarakat tidik menilai dan memandang sebelah mata karna kualitas para guru disini sudah cukup baik untuk memberikan bekal anak-anak kita untuk masa depannya. Baca Juga: SDN Babakan Sirna Kota Sukabumi Melaksanakan Kegiatan Kenaikan Kelas dan Perpisahan Kelas 6 Imbuannya dikarnakan anak anak mungkin sedang di serang oleh Dunia IT dan untuk orang tua mari kita jaga anak-anak kita dari hal-hal yang merugikan untuk anak kita, diantaranya tauran dan lain lainnya. Misi dan visi daripada SDN Kota Paris ini semoga terwujudnya pesan takwa dan Ahlakul karimah Ammin," sambungnya. Endin syaepudin,S.Pd selaku Kepala Sekolah menambahkan, saya mendoakan unuk anak didik semua, baik yang sudah lepas ataupun yang masih mencari ilmu di sekolah ini,semoga selalu dikasih kesehatan dan semoga apa yang di cita citakan nya bisa terwujud, semangat dan optimis dalam mencari ilmu ,semoga kalian semua bisa menjadi anak anak kebanggan SDN Kota Paris dan menjadi kebanggaan para orang tuanya Ammin, tak lupa ucapan terima kasih saya untuk semua kepanitian yang telah melaksanakan semua kegiatan ini sangat baik dan sukses, semoga semua yang kita kerjakan bermanfaat bagi orang banyak disekitar kita,dan jadi ladang Amal Ibadah buat kita semua, Aamiin yarobbal allammin," pungkasnya. [Red/Akt-23]   AktualNews

Sumber: