Ranggon (saung) yang bertuliskan Aktual News di Blok Candi, desa Junti Kedokan Kecamatan, Junti Nyuat, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat.
Indramayu, Aktual News - Kepercayaan masyarakat desa Junti Kedokan Kecamatan Junti Nyuat Kabupaten Indramayu, Jawa Barat terhadap peran Jurnalisme karena Jurnalisme sebagai lembaga sosial dan fungsi pers selain untuk memberikan informasi juga sebagai sarana bagi warga negara untuk mengeluarkan pikiran dan pendapatnya kepada masyarakat umum.
Salah satu nilai-nilai yang terkandung didalamnya adalah menjamin kemerdekaan masyarakat untuk menyampaikan pikiran dan pendapatnya, baik berupa lisan maupun tulisan.
Masyarakat desa Juntikedokan, tepatnya di Blok Candi ada yang menjadi sorotan awak media Aktual News, karena ada ranggon (saung) yang bertuliskan Aktual News, sumber tersebut dari akun facebook nya yang bernama Sira Sapa.
Sempat dihubungi via pesan Mesenger Rabu (21/04) pukul 19:48 WIB oleh awak Media Aktual News, Sira Sapa menuturkan, karena seringnya membaca pemberitaan yang selalu dishare oleh media Aktual News bentuk kepercayaan dari pemberitaannya.
Alhamdulillah, Kehadiran Media AktualNews.co.id Diterima Masyarakat Desa Juntikedokan Indramayu
Kamis 22-04-2021,00:36 WIB
Editor : Aktual News
Kategori :