Camat Jayanti Gelar Apel Tanggap Darurat Pasca Bencana

Senin 10-02-2020,18:09 WIB
Reporter : Aktual News
Editor : Aktual News

Jayanti, Aktual News-Dengan diikuti beberapa unsur dari kepolisian Sektor Cisoka dan Koramil Cisoka, juga dari Beberapa Elemen Masyarakat seperti Lsm dan Ormas, pagi itu Kecamatan Jayanti menggelar apel Tanggap darurat pasca bencana di Halaman Parkir kecamatan (10 -02-2020). Hadir juga Kapolsek Cisoka AKP M.Akbar Baskoro dan Danramil Cisoka Kapten A.Burhanudin juga ketua Ormas Bela Negara H.Rebo Muhidin.SH dalam apel pagi itu dan juga Ketua PGRI H.Sartaya Wisastra.Mpd yang ada di barisan satuan pendidikan. Camat Jayanti dalam pidato singkatnya mengatakan sa ngat bangga kepada TNI dan POLRI yang sangat tanggap bencana, dan untuk para kepala desa H.CR INTON S.IP M.SI mengintruksi kan agar di ADD di prioritas kan untuk pengadaan perahu karet," Kita jangan mengandalkan bantuan dari Kabupaten, kita harus bisa jadi diri sendiri " kata camat dalam pidatonya. Sementara itu Kapolsek Cisoka Akp.Akbar Baskoro mengatakan bahwa puncak curah hujan ada di bulan Pebruari ini, dan lokasi lokasi rawan banjir agar selalu di monitoring, seperti Cikasungka Solear yang merupakan Hulu sungai nya Cidurian, lebih jauh Kapolsek pun mengintruksi kan agar bisa meminimalisir pembuangan sampah di aliran sungai dan pinggiran jalan.[ Red/Akt-15 ]   Mulyadi Aktual News

Tags :
Kategori :

Terkait

Terpopuler